Semarak nuansa Idul adha sudah mulai terasa, sepanjang jalan raya utama, para penjaja hewan kurban sudah mulai marak berjajar memenuhi sisi jalan. Tenda-tenda pun telah ramai dipersiapkan. Sepertinya kita harus mulai memperlajari lagi keutamaan bulan dzulhijjah dan amalannya, agar tidak kehilangan pahala.Searching internet dan tanya-tanya ke kawan atau orang yang lebih mengetahui, itu menjadi kebiasaan...
